Minggu, 13 September 2009

newbi "plurker"

hari ini nyobain virus baru "plurk" ,yang katanya bikin addicted..
tertarik karena update status dibatasi hanya 140 karakter,,lebih menantang kayaknya..enggak bertele-tele langsung touche aj..
plurk adalah layanan jejaring sosial dan mikroblog yang memungkinkan dan mengizinkan pengguna mengirim pembaharuan ,pesan singkat,uneg-uneg,kondisi emosi,langsung  dalam beberapa kata..dan akan cepat direspon juga oleh plurker lainnya.
status /pembaharuan ini akan ditampilkan di halaman web pengguna menggunakan garis waktu dan menampilkan status yang diterima dengan urutan kronologis.
bagi para blogger mungkin enggak asing lagi..
plurk dirilis sekitar Mei 2008,hampir sama dengan twitter,frenster..
dalam plurk ada istilah karma,ini adalah penilaian seberapa banyak kita plurking,berapa banyak kita memberikan tanggapan pada plurker lainnya,berapa banyak teman yang kita ajak to be  plurker,dan semakin tinggi karma kita makin banyak fasilitas yg kita dapatkan..
tapi karena saya juga masih newbi plurker mesti banyak belajar juga..

jadi bagi yang kesulitan mengungkapkan emosi dalam kalimat yang panjang
plurk bisa jadi solusi anda..
newbi plurker..
,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar